kip lhok
Beranda / /

  • Sosok Edi Fadhil Pahlawan Bagi Kaum Duafa Aceh
    Soki | 3 tahun lalu
    Sosok Edi Fadhil Pahlawan Bagi Kaum Duafa Aceh

    DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Pria kelahiran Montasik, Aceh Besar, 16 Juni 1984, ini telah banyak membantu masyarakat Aceh yang membutuhkan, mulai dari membangun rumah duafa, sekolah bahkan menyediakan beasiswa anak putus sekolah dan juga memberikan modal usaha kepada masyarakat.

    Kepeduliannya dalam berbagi kepada kaum miskin digagas lewat Gerakan Cet Langet. Sejak Juni 2015 ia memulai program tersebut, berawal dari penggalangan donasi lewat sosial media ia berhasil membangun ratusan istana untuk warga miskin.